tutorial install webmin di debian 8.2
Posted by Unknown on 07.59.00 with No comments
Installasi Webmin di Debian 8.2
Webmin adalah antarmuka berbasis web untuk administrasi sistem untuk
Unix. Menggunakan browser web yang modern, Anda dapat mengatur account
pengguna, setup Apache, DNS, file sharing, dan banyak lagi. Webmin
menghilangkan kebutuhan untuk secara manual mengedit file konfigurasi
Unix seperti / etc / passwd, dan memungkinkan anda untuk mengelola
sistem dari konsol jarak jauh.jadi selain mengunakan remote access
secara cli yaitu telnet dan ssh ternyata juga dapat dipantau melalui web
dan digunakan dan diatur admin melalui web browser. Berikut
langkah-langkahnya:
1. Download webminnya dengan mengunjungi situs resminya di sini. Kemudian download dengan menggunakan perintah:
#wget http://prdownloads.sourceforge.net/webadmin/webmin_1.780_all.deb
# ls
# mkdir /home/(nama user)/webmin
4. Pindahkan file webmin yang sudah diunduh tadi ke direktori webmin yang telah dibuat, dengan menggunakan perintah:
# mv webmin_1.780_all.deb /home/(nama user)/webmin
# cd /home/(nama user)/webmin
#apt-get install perl libnet-ssleay-perl openssl libauthen-pam-perl libpam-runtime libio-pty-perl apt-show-versions python
# dpkg -i webmin_1.780_all.deb
9. Akan muncul gambar seperti di bawah ini:
Klik tulisan "I Understand the Risks". Kemudian pilih "Add Exception".
10. Pada "Add Security Exception", klik "Confirm Security Exection".
0 komentar:
Posting Komentar